selamat datang di nemantyblog semoga anda bisa memperoleh informasi yang anda cari

Rabu, 07 Desember 2011

Cara membuat Folder Locker dengan Notepad

Dalam laptop atau PC anda pasti ada beberapa file rahasia yang anda harus lindungi dan tidak semua orang yang meminjam laptop atau PC anda bisa melihat isi folder yang anda rahasiakan. folder yang anda rahasiakan bisa berisi apa saja yang menurut anda penting, contohnya catatan bisnis anda dan lain sebagainya. Oleh karena itu di butuhkan sebuat aplikasi yang bisa mengunci dengan password yang hanya anda saja yang mengetahuinya. Dengan Notepad kita bisa membuat Folder Locker sendiri. berikut script yang harus anda copy di notpad



@ECHO OFF
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST Locker goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo APAKAH ANDA INGIN MENGUNCI?(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Masukkan Y atau N
goto CONFIRM
:LOCK
ren Locker "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo Foldernya dah Terkunci
goto End
:UNLOCK
echo SILAHKAN MASUKAN PASSWORD ANDA..
set/p "pass=>"
if NOT %pass%== KODE goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Locker
echo Selamat, Folder Sudah Terbuka
goto End
:FAIL
echo PASSWORD SALAH..
goto end
:MDLOCKER
md Locker
echo Locker Berhasil di Buat
goto End
:End






KETERANGAN
KATA YANG DI GARIS BAWAH DI GANTI DENGAN PASSWORD ANDA SENDIRI,
LALU SAVE FILE NOTEPAD TERSEBUT DI SAMPING FOLDER YANG AKAN ANDA AMANKAN DENGAN TIPE FILE ".bat" (tanpa tanda petik) contoh FolderLocker.bat.
SESUDAH DI SAVE PINDAHKAN FOLDER YANG AKAN ANDA AMANKAN DI FOLDER "Locker"
LALU BUKA FOLDERLOCKER YANG ANDA BUAT.


selamat mencoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar